Kamis, 12 Mei 2011

Tingkat harapan hidup negara ASEAN


  • SINGAPURA adalah negara di ASEAN yang paling tinggi tingkat harapan hidupnya dari lima negara ASEAN lainnya yang di sebutkan di atas, karena singapura memiliki wilayah yang lebih kecil & masyarakat yang lebih sedikit dibanding Malaysia, Filipina, Thailand, Vietnam & Indonesia. Sehingga mempunyai lapangan pekerjaan yang lebih memadai dan penyebaran pendidikan yang merata. Data Tingkat Harapan Hidup di Singapura tahun 2001-2007 : 
    • 2001 (77,8)
    • 2002 (78,0)
    • 2003 (78,7)
    • 2004 (78,9)
    • 2005 (79,4)
    • 2006 (**)
    • 2007 (80,0)
  • MALAYSIA adalah negara ASEAN tertinggi kedua tingkat harapan hidupnya setelah Singapura, dengan data sebagai berikut :
    • 2001 (72,8)
    • 2002 (73,0)
    • 2003 (73,2)
    • 2004 (73,4)
    • 2005 (73,7)
    • 2006 (**)
    • 2007 (74,0)
  • FILIPINA adalah negara ASEAN ketiga yang tingkat harapan hidupnya tinggi dengan data yaitu :
    • 2001 (69,5)
    • 2002 (69,8)
    • 2003 (70,4)
    • 2004 (70,7)
    • 2005 (71,0)
    • 2006 (**)
    • 2007(72,0)
  • THAILAND adalah tingkat harapan hidup tertinggi keempat di ASEAN setelah Filipina, yaitu dengan data sebagai berikut :
    • 2001 (68,9)
    • 2002 (69,1)
    • 2003 (70,0)
    • 2004 (70,3)
    • 2005 (69,6)
    • 2006 (**)
    • 2007 (71,0) 
  • VIETNAM menempati peringkat kelima di negara ASEAN dengan tingkat harapan hidup tertinggi setelah Thailand, dengan data yaitu :
    • 2001 (68,6)
    • 2002 (69,0)
    • 2003 (70,5)
    • 2004 (70,8)
    • 2005 (73,7)
    • 2006 (**)
    • 2007 (74,0)
  • INDONESIA padatnya populasi penduduk di Indonesia di sertai dengan kurangnya lapangan pekerjaan dan pendidikan yang tidak merata di beberapa wilayah, dsb menempatkan Indonesia pada posisi keenam setelah Vietnam. Walaupun berada pada posisi terendah, tetapi tingkat harapan hidup di Indonesia terus meningkat di tiap tahunnya. Dengan perolehan data sebagai berikut :
    • 2001 (66,2)
    • 2002 (66,6)
    • 2003 (66,8)
    • 2004 (67,2)
    • 2005 (69,7)
    • 2006 (**)
    • 2007 (71,0)
keterangan : ** Data tidak tercantum dalam sumber.

sumber : http://www.ristek.go.id/file/upload/Referensi/2010/indikator/C5%20Pendidikan.pdf
http://fathiawal.blogspot.com/2011/05/tingkat-harapan-hidup-di-negara-negara.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar